Analisis Manajemen Pengelolaan Produk Kopi Herbal untuk Peningkatan Ekonomi Pesantren

(Studi pada Pondok Pesantren Darul Ulum Az Zaini Sampang)

  • Eztiningtyas Pramesti Aristawati Putri Universitas Trunojoyo Madura
  • Taufiqur Rahman Universitas Trunojo Madura
Keywords: Pondok Pesantren, Kemandirian, Manajemen, Ekonomi

Abstract

ABSTRAK

Di pesantren ini mengajarkan tentang ilmu agama islam yang diajarkan kepada santri santri, pembelajaran ini menggunakan berbagai kitab, bahasa arab, dll. Selain menggunakan kitab di pondok pesantren ini juga ada pembelajaran formal jadi bisa dikatakan pondok pesantren ini yakni pontren modern. Pemberdayaan ekonomi adalah serangkaian kegiatan untuk memperkuat kekuasaan atau keberdayaan kelompok lemah (kondisi ekonominya) dalam masyarakat. Jenis penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang dimana metode ini menggunakan 3 teknik yakni teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Untuk pendekatan penelitian sendiri menggunakan pendekatan analisis deskriptif. Hal ini bisa dilakukan melalui berbagai tahapan dalam pendekatan penelitian deskriptif berupa mengidentifikasi masalah, merumuskan masalah, menentukan manfaat penelitian, melakukan studi pustaka, menentukan kerangka berpikir, menganlisis data, dan membuat laporan penelitian. Target penelitian ini yakni melakukan penelitian secara sistematis untuk memberikan solusi terbaik. Selain itu, dengan adanya pendekatan secara persuasif antara peneliti dan pihak pesantren, akan memberikan pengaruh positif serta terciptanya gagasan yang solutif untuk membangun kemandirian ekonomi pesantren.

 

Kata Kunci: Pondok Pesantren, Kemandirian, Manajemen, dan Ekonomi

References

Hendarti, A. M., Yudha, A. T. R. C., Wicaksono, R. A., Maksum, M., & Huda, N. (2023). The Knowledge, Service Features, Benefits, And Convenience and Their Influence on Customer Interest: Evidence on BSI Mojopahit 2 Mojokerto City, Indonesia: Pengaruh Pengetahuan, Fitur Layanan, Manfaat dan Kemudahan Terhadap Minat Nasabah dalam Menggunakan BSI Mobile Banking Pada Tahun 2021: Studi Pada BSI KCP Mojopahit 2 Kota Mojokerto. El-Qist: Journal of Islamic Economics and Business (JIEB), 13(1), 49-66.

Yudha, A. T. R. C., Setiani, S. Y., & Huda, N. (2023). Eksistensi Generasi Muda dalam Menjaga Ketahanan Pangan Untuk Pembangunan Berkelanjutan: Studi di Desa Kadungrembug, Kabupaten Sidoarjo. Journal of Economics Development Issues, 6(2), 106-116.

Published
31-01-2024
How to Cite
Aristawati Putri, E. P., & Rahman, T. (2024). Analisis Manajemen Pengelolaan Produk Kopi Herbal untuk Peningkatan Ekonomi Pesantren. Iqtishodiyah : Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 10(1), 85-94. https://doi.org/10.55210/iqtishodiyah.v10i1.1522
Section
Articles
Abstract views: 78 , pdf downloads: 54